DINAS PENDIDIKAN KOTA BOGOR

Jl. Raya Pajajaran No.125 Bogor 16153

Berita

Berita Sekolah

Launching SKUTER (Sekolahku Tertib)

Rabu 13 November 2024, Kepala Dinas Pendidikan Kota Bogor Hadir dalam Launching Program SKUTER (Sekolahku Tertib)

Program diselenggarakan oleh Satpol PP dan digelar di Hall Auditorium SMAN 7. SKUTER bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan siswa dengan menanamkan kesadaran akan pentingnya tata tertib di sekolah. Program ini diharapkan dapat menciptakan lingkungan sekolah yang lebih tertib dan mendukung proses belajar yang optimal.

Baca juga berita berikut :